Pengaruh Metode Gallery Walk Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sel Di Kelas XI SMA Swasta Tamansiswa Pematang Siantar
DOI:
https://doi.org/10.59086/jkip.v1i4.183Keywords:
Hasil belajar, Metode Gallery WalkAbstract
Permasalahan dalam penelitian ini adalah adanya penerapan metode pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode Gallery Walk terhadap hasil belajar siswa pada materi sel kelas XI di SMA Swasta Tamansiswa Pematang siantar. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan tipe eksperimen semu dengan desain penelitian Pretest-posstest Control Group Design. Pemilihan sampel dengan teknik simple random sampling. Populasi pada penelitian ini seluruh siswa kelas XI MIPA dan sampel penelitian adalah kelas XI MIPA 1 dan XI MIPA 2. Kelas XI MIPA 2 berjumlah 30 siswa sebagai kelas kontrol dengan metode konvensional dan kelas XI MIPA 1 sebagai kelas eksperimen yang diberi perlakuan metode Gallery Walk. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar berupa pre-test dan post-test. Pada hasil penelitian terdapat pengaruh yang signifikan dengan menggunakan Metode Gallery Walk terhadap hasil belajar siswa, hal ini dapat dilihat ketika menerapkan metode gallery walk terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran biologi materi sel dengan perbedaan nilai kelas eksperimen dengan kelas kontrol, dimana nilai rata-rata untuk kelas eksperimen sebesar 78,06, sedangkan nilai rata-rata hasil belajar kelas kontrol yaitu 31,86. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis yang diperoleh dari hasil belajar dengan uji-t yang telah dilakukan dengan nilai sig (2-tailed) sebesar 0,000 < 0,05 sehingga hipotesis pada penelitian ini dinyatakan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima
References
Dengo, F. (2018). Penerapan Metode Gallery Walk Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Pembelajaran IPA. Jurnal Pendidikan Islam, 6(1), 40–52.
Di, K., & Ibtidaiyah, M. (2018). Galery walk dalam aktivitas belajar: penelitian tindakan kelas di madrasah ibtidaiyah 1. 1(1), 48–58.
Dyah, W., & Darlina, L. (2021). DAMPAK METODE GALLERY WALK DALAM PEMBELAJARAN. 7(2), 158–170.
Erita, E. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran. Economica, 6(1), 72–86. https://doi.org/10.22202/economica.2017.v6.i1.1941
Meningkatkan, D., Belajar, P., & Didik, P. (2021). Penggunaan metode gallery walk dalam meningkatkan pemahaman belajar peserta didik. 04(02), 140–156.
Mtss, K. V.-, & Raya, K. (2020). Upaya Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Fiqih Melalui Penerapan Metode Gallery Walk Materi Puasa Siswa. 1(1), 10–17.
Najah, A. (2019). BERORGANISASI MELALUI METODE GALLERY. 4(1), 1–18.
Nurhayati, B., & Jumadi, O. (2015). Pengaruh Penerapan Metode Gallery Walk Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa Pada Materi Animalia Kelas X SMAN 3 Makassar The Influence of Gallery Walk Method Application to Motivation and Learning Outcomes in Terms of Students Learning Style on Animal Material at SMAN 3 Makassar. 515–520.
Pancawati, E. (2022). Implementasi Metode Pembelajaran Gallery Walk untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pembelajaran PPKn Materi Kewenangan Lembaga-Lembaga Negara Menurut UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 di Kelas X-1 SMAN 4 Kota Bima Semester I Tahun Pelajaran 2021 / 2022. 2, 56–66.
Putri, E. A., Sari, P. M., Anitra, R., & Sulistri, E. (2021). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN GALLERY WALK . TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA THE INFLUENCE OF THE GALLERY WALK LEARNING MODEL ON THE STUDENTS ’ IPA LEARNING OUTCOMES. 8(November), 127–136. https://doi.org/10.25134/pedagogi.v8i2.4929
Qoshida, T. H., & Karyanto, P. (2020). Pengaruh Metode Gallery Walk dipadu Media Gambar Berbasis Potensi Lokal terhadap Pemahaman Konsep dan Sikap Kepedulian Lingkungan Peserta Didik SMA Negeri Judul Full Paper Ditulis Dalam Bahasa Inggris berukuran 14 pt , spasi 1. 13.
Rachman, T. (2018). Model Pembelajaran Gallery Walk Pada Mata Pelajaran Jurnal Khusus Perusahaan Dagang Di Sman 1 Rejang Lebong. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 8(1), 10–27.
Rustam, R., Syamsudduha, S., & Damayanti, E. (2020). Pengaruh Penerapan Metode Gallery Walk Terhadap Minat Belajar Peserta Didik Biologi. Bioma : Jurnal Biologi Dan Pembelajaran Biologi, 5(1), 1–10. https://doi.org/10.32528/bioma.v5i1.3672
Sari, Y. (n.d.). Pengaruh metode gallery walk terhadap minat belajar siswa skripsi.
Seprianto, Lardiman, H., & Wilymafidini, O. (2020). Pengaruh Metode Pembelajaran Gallery Walk terhadap Hasil Belajar IPA Terpadu. Jurnal Tarbawi: Jurnal Ilmu Pendidikan, 16(2), 178–184.
Smp, D. I., & Kendari, N. (2020). GALLERY WALK SISWA PADA MATA PELAJARAN PAI KELAS VII. 1(2), 88–95.
Supriyanto, A. (2021). PENERAPAN METODE GALLERY WALK DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PADA SISWA KELAS V DI SEKOLAH DASAR ISLAM AR - RAHIIM UNGARAN TIMUR KABUPATEN SEMARANG TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020. 5(1), 88–122.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Tut Wuri Handayani : Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Tutwurihandayani Jurnal Ilmu Pendidikan
Publisher Lembaga Riset Ilmiah
© 2023
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.