Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Di PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia

Authors

  • Suprapto Suprapto STIE Pemuda Surabaya
  • Devangga Putra Adhitya Putra STIE Pemuda Surabaya
  • Komarun Zaman STIE Pemuda Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.59086/jam.v4i3.1071

Keywords:

Komunikasi, Kinerja Karyawan

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh komunikasi terhadap kinerja karyawan di PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia. Data yang diteliti berupa data kuantitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah menyebarkan kuesioner dengan pengukuran skala Likert. Skor indikator tertinggi komunikasi berada pada rasa empati dan ikatan sosial. Skor tertinggi indikator kinerja berada di kerjasama tim. Berdasarkan uji validitas, r hitung 0,856 > r tabel 0,3044 sehingga valid dan uji reliabilitas 0,953 > Cronbach Alpha 0,60 menghasilkan uji yang reliabel. Dengan nilai R2 sebesar 85,1% penelitian menunjukkan bahwa komunikasi memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan di PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia. Sementara sisanya 14,9% dipengaruhi faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini.
 
This study aims to determine the influence of communication on employee performance at PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia. The data used were quantitative. The data collection technique used was a questionnaire with a Likert scale. The highest scores for communication indicators were empathy and social bonds. The highest scores for performance indicators were teamwork. Based on the validity test, the calculated r value was 0.856 > r table 0.3044, indicating validity. The reliability test was 0.953 > Cronbach's Alpha 0.60, resulting in a reliable test. With an R2 value of 85.1%, the study indicates that communication has a significant influence on employee performance at PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia. The remaining 14.9% is influenced by other factors not discussed in this study.
 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdul Mukhyi, M. (2023). Metodologi Penelitian Panduan Praktis Penelitian Yang Efektif. In PT. Literasi Nusantara Abadi Grup.

Alhasbi, F., Ramli, Mik., Ali Asfar, Mk. H., Rahayu Setyaningsih, Ms., Ir Hj Khodijah Ismail, Mk., DrTuti Khairani Harahap, Ms., Rizka Nugraha Pratikna, Ms., Fijri Rachmawati, M., Glorya Agustiningsih, Mk., Regi Sanjaya, Ms., Siti Lestari, M., Nurliyani, M., Danissa Dyah Oktaviani, Mk., & Cecep Ucu Rakhman, Ms. (2023). PENGANTAR ILMU KOMUNIKASI.

B Purba, S Gaspersz, M Bisyri, A Putriana, P. H. (2020). Ilmu Komunikasi: Sebuah Pengantar. https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=YkwCEAAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA1&ots=eDsIrVdb0d&sig=g_TLZYYGmxykb7xJjfivS7jiAn8

Buku ini di tulis oleh Dosen Universitas Medan Area Hak Cipta di Lindungi oleh Undang-Undang Telah di Deposit ke Repository UMA pada tanggal 27 Januari 2022. (2022).

Chairunnisah, R., KM, S., & Mataram, P. M. F. H. (2021). Teori sumber daya manusia. In Kinerja Karyawan.

Collins, S. P., Storrow, A., Liu, D., Jenkins, C. A., Miller, K. F., Kampe, C., & Butler, J. (2021). No Title 済無No Title No Title No Title. 9–29.

Dewi, R. V. K. (2021). Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Indosurya Kencana Di Bekasi. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 4(2), 164. https://doi.org/10.32493/jjsdm.v4i2.9085

Ekonomi Unisma, F., Komunikasi Dan Kerjasama Tim Terhadap Kinerja Karyawan Di Kantor Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember Oleh, P., Dwina Setiani, M., Kodir Djaelani, A., Khoirul ABS, M., & Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis, P. (n.d.). e-Jurnal Riset ManajemenPRODI MANAJEMEN. www.fe.unisma.ac.id

Herlina, S., Boer, R. F., Fasadena, N. S., Sos, M., Kede, A., Kahfi, M. A. M., ... & Deryansyah, A. D. (2006). Pengantar Ilmu Komunikasi. In Pengantar Ilmu Komunikasi.

Khaeruman, Marnisasah, L., Idrus, S., Irawati, L., Farradia, Y., Erwantiningsih, E., Hartatik, Supatmin, Yuliana, Aisyah, N., Natan, N., Widayanto, mutinda teguh, & Ismawati. (2021). Meningkatkan Kinerja Sumber Daya Manusia Konsep & Studi Kasus. In Bookchapter.

Kusumastuti. (2022). Kinerja Kerja Auditor: Tinjauan Melalui Kepuasan Kerja Dan Komitmen Profesional.

Paulus, P., Suhendro, M., Zakiatuzzahrah, ), Dewi, ), & Sofiaty, R. (2022). PENGARUH KOMUNIKASI EFEKTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN CV CENTRUM TEKHNIK DIESEL JAKARTA (Vol. 02, Issue 02).

Rialmi, Z., & Morsen, M. (2020). Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan PT Utama Metal Abadi. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(2), 221. https://doi.org/10.32493/jjsdm.v3i2.3940

Siagian, F. (2020). Pengaruh Kerjasama Tim terhadap Kinerja Pegawai di Akademi Maritim Cirebon. Journal Of Administration and Educational Management (ALIGNMENT), 3(1), 20–26. https://doi.org/10.31539/alignment.v3i1.1275

Soyomuri, N. (2012). “Pengantar Ilmu Komunikasi.” 200.

Suhendro, P. P., Zakiatuzzahrah, Z., & Sofiaty, D. R. (2022). Pengaruh Komunikasi Efektif Terhadap Kinerja Karyawan CV Centrum Tekhnik Diesel Jakarta. GANDIWA Jurnal Komunikasi, 2(2), 34–44. https://doi.org/10.30998/g.v2i2.1454

Wandi, D., Tinggi, S., Banten, I. E., Adha, S., & Asriyah, I. (2019). PENGARUH KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH (BPBD) PROVINSI BANTEN. 2(2).

Downloads

Published

2025-10-18

How to Cite

Suprapto, S., Putra, D. P. A., & Zaman, K. (2025). Pengaruh Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Di PT Restu Anak Jaya Abadi Beton Indonesia . Balance : Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 4(3), 1616–1623. https://doi.org/10.59086/jam.v4i3.1071