Pendampingan Pendampingan Pembelajaran Metode Iqra’ Dalam Pembelajaran Al-Qur’an di TPQ Al-Hikmah Desa Sukorejo

Authors

  • Nazhifah Meydyna Silva Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan
  • Yanda Kartikasari Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan
  • Putri Camelia Rosanty Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan
  • Hendri Hermawan Adinugraha Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan
  • Happy Sista Devy Universitas Islam Negeri KH. Abdurrahman Wahid Pekalongan

DOI:

https://doi.org/10.59086/jpm.v4i2.282

Keywords:

Pendampingan, pembelajaran Iqra’, taman pendidikan Qur’an

Abstract

Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk meningkatkan kemahiran membaca Al-Qur’an para santri TPQ Al-Hikmah Dusun Banjarsari melalui metode pembelajaran Iqra’. Kegiatan yang diikuti oleh sekitar 20 santri. Proses pelaksanaan diawali dengan observasi kemampuan membaca Al-Qur’an untuk mengidentifikasi tingkat pemahaman masing-masing santri. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa sebagian santri jilid 1 masih kesulitan mengenali huruf hijaiyah, sementara santri jilid 2 dan 3 telah memiliki kemampuan dasar membaca Al-Qur’an namun belum memahami hukum Mad Tabi’i secara benar. Setelah dilakukan pendampingan, sebagian besar santri menunjukkan peningkatan kemampuan dalam membaca dan memahami bacaan Al-Qur’an sesuai tahapan Iqra’. Meski demikian, masih diperlukan pembinaan lanjutan agar seluruh santri dapat membaca Al-Qur’an dengan lebih fasih dan sesuai kaidah tajwid.
 
This mentoring activity aimed to improve the Qur’an reading proficiency of students at TPQ Al-Hikmah, Dusun Banjarsari, through the Iqra’ learning method. The program was attended by approximately 20 students. The implementation began with an observation of the students’ Qur’an reading abilities to identify their individual levels of understanding. The results showed that some students in Jilid 1 still had difficulty recognizing Arabic letters (huruf hijaiyah), while those in Jilid 2 and 3 had acquired basic reading skills but had not yet fully understood the rule of Mad Tabi’i (the elongation of certain vowel sounds). After the mentoring sessions, most students demonstrated improvement in reading and understanding the Qur’an according to the Iqra’ stages. However, continued guidance is still needed to help all students read the Qur’an more fluently and in accordance with proper tajwid rules.
 

References

Sauri, S., et al. (2021). Implementasi metode Iqra’ dalam pembelajaran membaca Al-Qur’an di TPQ Dusun Lelonggek Desa Suntalangu. Empowerment: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 1(1), 54–61. https://doi.org/10.51700/empowerment.v1i01.200

Ramdhan, D., Atmajaya, F., Wahid, H. A., & Maolana, F. N. (2021, Desember). Pelatihan membaca Al-Qur’an metode Iqra’ di Masjid. Akademi Komunitas Cipasung Garut.

Hayatul, M., & Abdul, A. (2021). Pendampingan program Taman Pendidikan Al-Qur’an di Desa Binor, Kecamatan Paiton, Probolinggo. 207–222.

Fauzi, U. H., Masruroh, I., Ikhrom, W. A., & Adinugraha, H. H. (2022). Pendampingan santri Pondok Pesantren Nurul Yaqin Petarukan Pemalang dalam mengelola keuangan santri yang efektif dan efisien. Darma Diksani: Jurnal Pengabdian Ilmu Pendidikan, Sosial dan Humaniora, 2(2), 31–36. https://doi.org/10.29303/darmadiksani.v2i2.1394

Downloads

Published

08/30/2025

How to Cite

Silva, N. M., Kartikasari, Y., Rosanty, P. C., Adinugraha, H. H., & Devy, H. S. (2025). Pendampingan Pendampingan Pembelajaran Metode Iqra’ Dalam Pembelajaran Al-Qur’an di TPQ Al-Hikmah Desa Sukorejo. Medani : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 47–52. https://doi.org/10.59086/jpm.v4i2.282

Most read articles by the same author(s)