Strategi Pemanfaatan TikTok untuk Peningkatan Penjualan Produk UMKM di Kecamatan Dukuh Pakis Kota Surabaya

Authors

  • Rifqie Ahmad Fauzi Aldaffa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda
  • Priyo Aldaffa Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda
  • Nuryadi Nuryadi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda
  • Nur Farida Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda
  • Syamsul Arifin Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda

DOI:

https://doi.org/10.59086/jam.v4i3.1106

Keywords:

Media Sosial, TikTok, Pemasaran Digital, Penjualan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran media social TikTok dalam meningkatkan penjualan produk UMKM di Kecamatan Dukuh Pakis, Kota Surabaya. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa TikTok berkontribusi secara signifikan dalam memperluas jangkauan pasar, membangun citra merek, serta meningkatkan interaksi antara pelaku usaha dan konsumen. Namun demikian, penelitian juga menemukan beberapa kendala, di antaranya keterbatasan literasi digital, kualitas konten yang belum optimal, dan akses internet yang kurang stabil. Secara keseluruhan, TikTok terbukti menjadi sarana promosi yang efektif bagi UMKM dengan potensi besar dalam mendorong pertumbuhan penjualan serta memperkuat daya saing usaha local.
 
This study aims to describe the role of TikTok social media in increasing sales of MSME products in Dukuh District, Surabaya City. The research approach used is descriptive qualitative through interviews, observations, and documentation. The results of the study show that TikTok contributes significantly to expanding market reach, building brand image, and improving interaction between business actors and consumers. However, the study also found several obstacles, including limited digital literacy, suboptimal content quality, and unstable internet access. Overall, TikTok has proven to be an effective promotional tool for MSMEs with great potential in driving sales growth and strengthening the competitiveness of local businesses

Downloads

Download data is not yet available.

References

Addaru, A., dkk. (2025). Analisis eksternalitas pembukaan kembali TikTok Shop terhadap pendapatan UMKM Indonesia. Journal of Sharia Economics Scholar.

Wulandari, A. A., & Fahrudin, A. (2025). Adopsi micro-vlogging TikTok oleh pelaku UMKM: Studi difusi inovasi dalam strategi komunikasi branding. BroadComm, 7, 37–47.

Ardiyono, dkk. (2024). Eksplorasi TikTok sebagai media pemasaran efektif bagi UMKM. Indonesian Journal of Economics, Management and Accounting, 1(11), 1206–1213.

Arkansyah, dkk. (2025). Strategi komunikasi bisnis di TikTok Shop untuk meningkatkan penjualan produk UMKM di Kabupaten Gresik. DIGICOM: Jurnal Komunikasi dan Media, 1.

Awaludin, dkk. (2025). Analisis pengembangan UMKM di platform TikTok. Musytari: Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi, 7(7), 31–40.

Berijalan.co.id. (2025). Transformasi digital UMKM: Peluang, tantangan, dan solusi. Diakses dari https://berijalan.co.id/article-detail/transformasi-digital-umkm-peluang-tantangan-dan-solusi

Braun, V., & Clarke, V. (2020). Can I use TA? Should I use TA? Should I not use TA? Comparing reflexive thematic analysis and other pattern-based qualitative analytic approaches. Counselling and Psychotherapy Research, 21(1), 37–47.

Chaffey, D., & Ellis-Chadwick, F. (2022). Digital marketing. Pearson Education.

Creswell, J. W., & Poth, C. N. (2021). Qualitative inquiry and research design: Choosing among five approaches (4th ed.). Sage.

Damayanti, R. W., & Bantam, D. J. (2024). Strategi meningkatkan kesadaran merek melalui media sosial pada UMKM Ngargosari, Kepanewon, Samigaluh, Kulonprogo, Yogyakarta. Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 5(4), 5403–5408.

Hidayat, A. R. (2020). Pemanfaatan media sosial dalam strategi pemasaran UMKM. Ilmu Sosial dan Humaniora, 9(2), 115–123.

Hidayat, S. (2023). Efektivitas TikTok Ads dalam penjualan produk UMKM. Manajemen Pemasaran, 6(1), 40–49.

Indrawati. (2020). Optimalisasi teknologi dan strategi pemasaran digital dalam meningkatkan daya saing UMKM. Nuansa, 2(1), 45–56. https://journal.arimbi.or.id/index.php/Nuansa/article/download/1630/1852/7933

Johan, & Wati. (2025). Pelatihan literasi digital tersegmentasi kunci UMKM naik kelas di era ekonomi digital. Kompasiana.

Kasirpintar.co.id. (2025). Strategi jitu UMKM bertahan di tengah persaingan digital. Diakses dari https://kasirpintar.co.id/solusi/detail/strategi-jitu-umkm-bertahan-di-tengah-persaingan-digital

Kementerian Koperasi dan UKM RI. (2021). Data statistik UMKM Indonesia tahun 2021. https://www.kemenkopukm.go.id/

Kompas.com. (2024, 27 Desember). Simak 6 tantangan UMKM di era digital dan cara mengatasinya. https://umkm.kompas.com/read/2024/12/27/193000283/simak-6-tantangan-umkm-di-era-digital-dan-cara-mengatasinya?page=all

Kotler, P., & Keller, K. L. (2020). Marketing management. Pearson Education.

Maulidiyah, dkk. (2022). Implementasi pemanfaatan TikTok sebagai media pemasaran efektif bagi UMKM. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 10(2), 120–132.

Moleong, L. J. (2019). Metodologi penelitian kualitatif (Edisi Revisi). Remaja Rosdakarya.

Nisa, D. S., Febyani, F. A., & Sagita, O. (2023). TikTok live sebagai strategi pemasaran untuk UMKM Mangga Ketan di Gresik. Jurnal Digital Marketing dan Bisnis. https://ejournal.warunayama.org/index.php/musytarineraca/article/view/9396

Nugroho, A., & Astuti, T. (2020). Pemanfaatan media sosial untuk promosi produk UMKM. Inovasi Digital UMKM, 1(1), 12–20.

Nurahma, A., & Hendriani, W. (2021). Tinjauan sistematis studi kasus dalam penelitian kualitatif. ResearchGate. https://www.researchgate.net/publication/357331361_Tinjauan_sistematis_studi_kasus_dalam_penelitian_kualitatif

Putri, M. R. (2021). Peningkatan penjualan UMKM melalui platform TikTok. Bisnis dan Digitalisasi, 5(2), 102–110.

Rahmawati, A. (2025). Pengaruh media sosial terhadap loyalitas pelanggan usaha mikro kecil menengah (UMKM). Ilmu Sosial dan Politik, 23(1), 172–180.

Ramadhani, L., & Lestari, D. (2022). TikTok sebagai media edukasi produk UMKM. Teknologi Komunikasi, 3(2), 66–72.

Robbins, S. P., & Coulter, M. (2021). Designing organizational structure. In Management (Part 4). Pearson.

Fitriyani, S. (2019). Pemilihan lokasi usaha dan pengaruhnya terhadap keberhasilan usaha jasa berskala mikro dan kecil. Ilmiah Manajemen, 13(1), 47–58.

Sari, D. P. (2025). Pengaruh media sosial terhadap penjualan UMKM. Pengabdian Kepada Masyarakat, 23(1), 172–180.

SBM ITB. (2024). Pemasaran digital dalam UMKM: Membaca tren hingga mengukur ROI.

Sadewa, N. M. (2023). Kritik di ruang publik media sosial Instagram pada akun @beritakebumen. (Skripsi, Universitas Islam Negeri Walisongo). https://eprints.walisongo.ac.id/20340/1/Skripsi_1801026019_Noval_Maulana_Sadewa.pdf

Sugiyono. (2021). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Utomo, P. (2023). Analysis of The Influence of Free Shipping, Cash on Delivery, and Live Streaming on Purchase Decisions at Tiktok Shop in Surabaya City. Review of Management and Entrepreneurship, 7(2), 317–338.

Utomo, P., & Pratama, D. P. A. (2024). The Impact Of Compensation, Leadership And Motivation As Mediation On Employee Performance: A Study Of Arthenis Travel Corporation. Jurnal Ekonomi, 13(02), 1652–1666.

Wahid, A. (2023). Implementing social media as product marketing tools for SMEs in Society 5.0. Formosa Applied Sciences, 2(7), 1483–1500.

Wahyuni, F. (2021). Pengaruh konten TikTok terhadap kesadaran merek. Ilmu Komunikasi Digital, 3(2), 44–50.

Zhu, L., Zhang, W., & Wang, Q. (2022). Short video platforms and digital marketing: TikTok’s influence on consumer behavior. Journal of Interactive Marketing, 58, 1–15. https://doi.org/10.1016/j.intmar.2022.01.003

Downloads

Published

2025-10-14

How to Cite

Aldaffa, R. A. F., Aldaffa, P., Nuryadi, N., Farida, N., & Arifin, S. (2025). Strategi Pemanfaatan TikTok untuk Peningkatan Penjualan Produk UMKM di Kecamatan Dukuh Pakis Kota Surabaya . Balance : Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 4(3), 1568–1577. https://doi.org/10.59086/jam.v4i3.1106