Pengaruh Rasio Hutang Dan Tingkat Pengembalian Atas Modal Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftardi Bursa Efek Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.59086/jak.v3i2.528Keywords:
DER, ROA, Profit GrowthAbstract
The aim of this research was to determine and analyze the influence of debt ratios, partial and simultaneous rates of return on capital on profit growth in the consumer goods industry listed on the Indonesia Stock Exchange. The approach in this research is included in the quantitative research approach. The population used as a sample is all pharmaceutical companies listed on the IDX for the 2016-2023 period. Based on the existing criteria in the sampling technique, the samples that meet the criteria are 7 samples of pharmaceutical sector companies. The data analysis technique in this research uses multiple regression, classical assumption testing, hypothesis testing which is processed using the SPSS program. Results of the test From the results of this research, the significance value of DER was obtained based on the t test, tcount > ttable (4.822>2.032) and Sig 0.000 < α0.05, thus Ha was accepted. In conclusion: there is an influence of DER on profit growth. From the results of this research, the significance value of ROA was obtained based on the t test, obtained tcount > ttable (8.557>2.032) and Sig 0.000 < α0.05) thus Ha was accepted. In conclusion: there is an influence of ROA on profit growth. Based on the results of the F test, a significant value of Sig was obtained. 0.000 < α0.05) and Fcount >Ftable (16,100>3.28) thus Ha is accepted. The conclusion: there is a significant influence of DER, ROA on profit growth
Tujuan dari penelitian ini dilakukan adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh rasio hutang, tingkat pengembalian atas modal secara parsial dan secara simultan terhadap pertumbuhan laba pada industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Pendekatan dalam penelitian ini yaitu termasuk kedalam pendekatan penelitian kuantitatif. Populasi digunakan sebagai sampel yaitu seluruh perusahaan farmasi yang terdaftar di BEI periode 2016-2023. Berdasarkan kriteria yang ada pada teknik penentuan sampel tersebut, maka sampel yang memenuhi kriteria adalah 7 sampel perusahaan sektor Farmasi. Teknik analisis data di dalam penelitian ini menggunakan regresi berganda, uji asumsi klasik, uji hipotesis yang diolah dengan menggunakan program SPSS. Hasil dari pengujian Dari hasil penelitian ini diperoleh nilai signifikansi DER berdasarkan uji t diperoleh thitung > ttabel (4,822>2,032) dan sebesar Sig 0.000 < α0.05 dengan demikian Ha diterima. Kesimpulannya : ada pengaruh DER terhadap pertumbuhan laba. Dari hasil penelitian ini diperoleh nilai signifikansi ROA berdasarkan uji t diperoleh thitung > ttabel (8,557>2,032) dan Sig 0.000 < α0.05) dengan demikian Ha ditterima. Kesimpulannya : ada pengaruh ROA terhadap pertumbuhan laba. Berdasarkan hasil uji F diperoleh nilai signifikan Sig. 0.000 < α0,05) dan Fhitung >Ftabel (16,100>3,28) dengan demikian Ha diterima . kesimpulannya : ada pengaruh signifikan DER, ROA terhadap pertumbuhan laba
References
Aldyanti. A. (2006). Manajemen Keuangan Prinsip dan Penerapan. Bandung: Indeks.
Ang, Robert. 1997. Buku Pintar Pasar Modal Indonesia. Jakarta: Mediasoft Indonesia
Army, Juwita. Pengaruh Leverage, Likuiditas dan Profitabilitas terhadap Risiko Sistematis pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI. Tesis. Pascasarjana Universitas Negeri Padang
Arrayani. 2003. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Struktur Modal dan Implikasinya Terhadap Rentabilitas Modal Sendiri pada Industri Tekstil yang Go Publik di Indonesia. Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara
Anastasia, Njo. 2001. Analisis Faktor Fundamental dan Risiko Sistematik Terhadap Harga Saham Properti di BEJ. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Universitas Kristen Petra. 5: 123-131
Brigham, Eugene F. dan Houston, Joel F. 2001. Manajeman Keuangan. Terjemahan Dodo Suharto dan Herman Wibowo, Edisi Kedelapan. Jakarta: Erlangga
Bodie, Zvi dan Kane, Alex dan J. Markus, Alan. 2006. Investment. Terjemahan Zulianti Dalimunthe dan Budi Wibowo, Edisi Enam. Jakarta: Salemba Empat
Baridwan. Z. (2015). Manajemen Investasi dan Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.
Basu Swastha dan Irawan. (2010). Manajemen Keuangan Modern. Yogyakarta: Offset YPAPI.
Batubara, H.C., Astuti, D.D., & Ramadani, R. (2019). Pengaruh Current Ratio Dan Return On Equity Terhadap Price Earning Ratio Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan Dan Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Prosiding Seminar Nasional USM, 2(1), 104–116.
Beaver. H. W. (2006). Parameter Laporan Keuangan. Yogyakarta: BPFE.
Brigham. E. F. dan Houston. J. F. (2011). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.
Dermawan. S. (2008). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Elex Media Komputindo.
Ghozali, I. (2014). Analisis Multivariete IBM SPSS 23. Yogyakarta: Undip.
Gultom, D. K. (2014). Pengaruh Likuiditas Dan Struktur Modal Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Plastik Dan Kemasan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Manajemen, 14(2), 139-147
Gunawan, A & Wahyuni, S. (2013). Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perdagangan Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 13(1), 63–84. Retrieved from http://jurnal.umsu.ac.id/index.php/mbisnis/article/view/102/49
Hanafi. M.M. (2013). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Grafindo Persada.
Hanafi, M. dan H. A. (2009). Analisis Laporan Keuangan (2nd ed.). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Hanum, Z. (2009). Pengaruh Return On Asset (ROA), Tingkat pengembalian atas modal, Dan Earning Per Share (EPS) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Otomotif Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2011. Jurnal Manajemen & Bisnis, 8(2), 1–9.
Harahap. S.S. (2004). Analisa Laporan Keuangan. Jakarta: Grasindo.
Horne & Wachowicz. (2005). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Bandung: Indeks.
Husnan, S. dan E. P. (2015). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan (7th ed.). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Jufrizen, J., & Sari, M. (2019). Pengaruh Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Firm Size Terhadap Return On Equity. Jurnal Riset Akuntansi : Aksioma, 18(1), 156–191
Juliandi. A dan Irfan. (2013). Metode Penelitian Bisnis. Medan: UMSU Press.
Juliandi, A., Irfan, I., & Manurung, S. (2015). Metodelogi Penelitian Bisnis Konsep dan Aplikasi. Medan: UMSU PRESS.
Jumingan. (2005). Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.
Kalsum, U. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Likuiditas, Kinerja Keuangan Dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan Kebijakan Deviden Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia Bei. Kumpulan Jurnal Dosen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 8(10), 1–11.
Kasmir. (2010). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Martono. N. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Rajawali Pers.
Munandar. (2014). Dasar-Dasar Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.
Munawir S. (2011). Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.
Munawir S. (2012). Analisa Laporan Keuangan (Kedua.). Yogyakarta: Liberty.
Muslih, M. (2018). Pengaruh Likuiditas Saham dan Risiko Sistematis terhadap Tingkat Pengembalian Saham Perusahaan Plastik dan Kemasan yang Go Public di Bursa Efek Indonesia. The National Conference on Management and Business (NCMAB), 1(1), 36-45
Muslih, M. (2020). Pengaruh Return On Equity Dan Net Profit Margin terhadap Harga Saham pada Perusahaan Perkebunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Humaniora, 4(1), 34–45.
Prihadi. T. (2008). Analisis Laporan Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Putri, L. P., & Christiana, I. (2017). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Kinerja Saham Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Di Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi & Bisnis, 17(2), 1–13.
Ridwan. M. (2004). Belajar Mudah Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Riyanto. B. (2010). Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta: BPFE UGM.
Sawir. A. (2012). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: BPFE.
Simamora, H. (2013). Akuntansi Manajemen. Jakarta: Star Gate Publisher.
Sitanggang. J. P. (2012). Manajemen Keuangan. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Sudaryanti, S. (2016). Pengaruh Tingkat pengembalian atas modal Dan Rasio hutang Terhadap Price Earning Ratio (Per) (Studi Empiris Pada PT. Holcim Indonesia TBK.). Jurnal Ekonomi Manajemen, 2(1), 40–47.
Sari, M., Jufrizen, J., & Attas, M, A. (2019). Pengaruh Return on Equity dan Debt to Equity Ratio terhadap Harga Saham pada Perusahaan Sub Sektor Perdagangan Eceran yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Prosiding Seminar Bisnis Magister Manajemen (SAMBIS).
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sulistyawati, D. S. (2016). Analisis Pengaruh Returnon Equity, Debt To Equity Ratio, Dan Current Ratio Terhada Pprice/Earning Ratio pada Perusahaan Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. ejournal-s1.undip, 5(4), 1–12.
Sutrisno. (2009). Akuntansi Manajemen Lanjutan. Bandung: kencana.
Syamsudin Lukman. (2009). Analisis Portofolio. Jakarta: Erlangga.
Tunggal. A. W. (2015). Manajemen Keuangan. Jakarta: Erlangga.
Umar. H. (2010). Metode Penelitian Untuk Proposal dan Tesis Bisnis. Jakarta: Raja Grafindo.
Wahyuni, S.F., & Hafiz, M. S. (2015). The Effect of Return on Equity and Investment Opportunity Set to Price Earning Ratio With Current Ratio As a Moderating Variable In Metal Companies Listed In Indonesia Stock Exchange (Bursa Efek Indonesia). Kumpulan Jurnal Dosen Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, 1(2), 1–19.
Weston & Copeland. (2013). Manajemen Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.
Wild. J. (2014). General Accounting. Jakarta: Prenamedia.
Abidin, Jamalul. 2006. Analisis Fundamental Keuangan dan Resiko Sistematik Terhadap Harga Saham Consumer Goods yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Sumatera Utara
Damodaran, Aswath, 1997. Corporate Finance Theory and Practise, John Wiley & Sons, Inc.
Ghozali, Imam, 2011. Model Persamaaan Struktural Konsep dan Aplikasi dengan Program Amos 21,0. Cetakan Kelima. Semarang: Universitas Diponegoro
Helfert, E. A. 1991. Analisis Laporan Keuangan. Edisi Ketujuh. Jakarta: Erlangga
Hijriah, Almas. 2007. Pengaruh Faktor Fundamental dan Resiko Sistematik Terhadap Harga Saham Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Sumatera Utara
Hardiningsih, Pancawati, Suryanto, Chariri, A, 2002, “Pengaruh Faktor fundamental dan resiko ekonomi terhadap return saham pada perusahaan di Bursa Efek Jakarta: Studi kasus Basic Industry & Chemical“, Jurnal Strategi Bisnis 8:34-39
Husnan, Suad. 2003. Dasar-dasar Teori Portofolio dan Analisis Securitas. Yogyakarta: UPP AMP YKPN
Iqbal, Muhammad (2010) dan Shah, Syed (2010), “Determinants of Systematic Risk ”. The Journal of Commerce, Vol. 4, No. 1, Hailey College of Commerce, PAKISTAN: University of the Punjab
Jogiyanto. 2003. Teori Portofolio dan Analisis Investasi. Edisi Kedua Yogyakarta: BPFE UGM
Kartikasari, Lisa. 2007. Pengaruh Variabel Fundamental terhadap Risiko Sistematis pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEJ. Jurnal Akuntansi dan Manajemen Volume XVIII, Nomor 1, April 2007 Kasmir. 2000. Manajemen Perbankan. Jakarta: Grafindo Persada
Kewal, Suramaya Suci. 2012. Pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Kurs, dan Pertumbuhan PDB Terhadap Indeks Harga Saham Gabungan. Jurnal Economia, 8:1
Jones, Charles P. 2004. Investments, Analysis and Management, Ninth Edition, John Wiley & Sons, Inc. Printed in the United States of America
Lubis, Ade Fatma. 2008. Pasar Modal. Jakarta: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia
Lufti, Muslich. 2003. Pengaruh Faktor Fundamental dan Teknikal Terhadap Efisiensi Pasar Dalam Menentukan Nilai Pasar Saham Perusahaan Industri Manufaktur Terbuka di BEJ. Disertasi. Program Pascasarjana Universitas Airlangga
Lubis, Ade Fatma. 2008. Pasar Modal. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia
Nasution, Annio Indah Lestari. 2006. Pengaruh Faktor Fundamental dan Teknikal Terhadap Harga Saham Properti yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Sumatera Utara
Natarsyah, Syahib. 2000. Analisis Pengaruh Beberapa Faktor Fundamental dan Risiko Sistematik Terhadap Harga Saham (Kasus Industri Barang Konsumsi yang Go Public di Pasar Modal Indonesia). Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia. 15:1-12
O’Connor, M. C. 1973. On The Usefulness of Financial Ratios to Investors in Common Stock. The Accounting Review Journal. 4 : 339-352.
Ou, Jane A, and S.H. Penman. 1989. Financial Statement and The Prediction of Stock Return. Journal of Accounting and Economics. 11:4
Sadalia, Isfenti. 2003. Pengaruh Leverage Keuangan dan Kebijakan Keuangan Terhadap Risiko Sistematis dan Keputusan Hedging serta Nilai Perusahaan Manufaktur Terbuka di Indonesia. Disertasi. Program Pascasarjana Universitas Airlangga
Sawir, Agnes. 2005. Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahaan. Catakan kelima. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Santoso, Budi, 2005. Prospek Kredit Properti 2005. Economic Review Journal, 199:1-9
Santoso, Singgih. 2011. Structural Equation Modeling (SEM). Jakarta: Elex Media Komputindo
Sartono, Agus R, 1998. Manajemen Keuangan. Edisi 3. Yogyakara: BPFE
Simanungkalit, Panagian & Associates, Property Market 2006 Overview And 2007 Outlook. Jurnal Properti Pusat Study Properti Indonesia (PSPI), 13:1-10
Suyanto. 2007. Analisis Pengaruh Nilai Tukar Uang, Suku Bunga, dan Inflasi Terhadap Return Harga Saham Sektor Properti yang Tercatat di Bursa Efek jakarta. Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro
Solikin, I., Widaningsih, M., & Lestari, S. D. (2015).Pengaruh Struktur Kepemilikan, Struktur Modal, dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 3(2), 724–740.http://ejournal.upi.edu/index.php/JRAK/article/view/6616
Tandelilin, Eduardus. 2010. Analisis Investasi dan Manajemen Portofolio, Badan penerbit Universitas Gajah Mada. Yogyakarta: BPFE
___________1997. "Determinants of Systematic Risk: The Experience of Some Indonesian Stocks". Jurnal KELOLA 16: 101-115
___________ dan Lantara, Wayan. 2001. Stabilitas dan Prediktabilitas Beta Saham: Studi Empiris di Bursa Efek jakarta", Jurnal Ekonomi dan Bisnis 16:164-176
Thobarry, Achmad Ath. 2009. Analisis Pengaruh Nilai Tukar, Suku Bunga, Laju Inflasi dan Pertumbuhan GDP Terhadap Indeks Harga Saham Sektor Properti. Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Diponegoro
Tirapat, Sunti. dan Aekkachai Nittayagasetwat. 1999. An Investigation of Thai listed Firm’s Financial Distress Using Macro and Micro Variables. Multi National Finance Journal. 3: 103‐118
Utami. M. dan Rahayu, M. 2003. Peranan Profitabilitas, Suku bunga, Inflasi dan Nilai Tukar Dalam Mempengaruhi Pasar Modal Indonesia Selama Krisis Ekonomi. Jurnal Ekonomi Manajemen, 5: 12-25
Utami, I. (2017). Pengaruh Struktur Modal terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus terhadap Subsektor Perdagangan Eceran yang Terdaftar di BEI Tahun 2011-2015) Indri. Journal of Chemical Information and Modeling, 8(9), 1–58.
Wu Wei, Xu Jiuping. 2005. Fundamental analisis of stock price by artificial neural network model based on rough set theory. China World Journal of Modelling and Simulation P. R. 2:36-44
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Sri Mauliza, ikhsan Abdullah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Mandiri Jurnal Akuntansi dan Keuangan
Publisher Lembaga Riset Ilmiah
© 2022
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.